Persita Tahan Persib Imbang 3-3, Jaga Jarak dengan Arema

Persita Tahan Persib Imbang 3-3, Jaga Jarak dengan Arema

Fahreza Sudin menjadi pahlawan saat Persita Tangerang menahan tim papan atas Persib Bandung pada pekan ke-31 BRI Liga 1 di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (15/4/2024).-PERSITA MEDIA FOR TANGERANGEKSPRES.ID-

"Pertandingan sangat sulit, karena kita tahu kualitas permainan Persib mereka solid dan kuat. Di babak pertama terjadi kesalahan yang mengakibatkan dua gol, salah satunya kami anggap ada pelanggaran tapi wasit teruskan dan pertandingan dan gol," ulas Luis.

 

"Di babak kedua kita kembali fokus dan memaksimalkan kesalahan pemain Persib dan pemain kerja keras kita mampu menfaatkan menjadi gol. Dan Fahreza bisa bikin gol yang bantu tim," imbuh pelatih asal Chile itu. (*)

Sumber: