Ratusan Petani Sawit Desak Adili Oknum PTPN lV Pengurang Timbangan Tandan Buah Segar

Ratusan Petani Sawit Desak Adili Oknum PTPN lV Pengurang Timbangan Tandan Buah Segar

sejumlah masyarakat petani sawit melakukan aksi unjuk rasa di depan kantor PTPN lV Kerta Jaya, Kecamatan Banjarsari, Lebak, Senin (19/5/2025).-A Fadilah tangerangekspres-

Wawan, Ketua Apkasindo Lebak mengaku, sebelumnya dia telah melaporkan permasalahan ini ke DPRD Kabupaten Lebak. Dalam pertemuan dengan Ketua DPRD, Juwita Wulandari dan sejumlah anggota dewan, Apkasindo menyerahkan bukti dugaan pelanggaran dan meminta DPRD memanggil pihak PTPN serta memediasi penyelesaian konflik.

 

“Kami menuntut perlindungan hukum dan keadilan,” kata Wawan.

 

Hingga berita ini diturunkan, aksi masih berlangsung dan belum ada tanggapan resmi dari pihak PTPN Distrik IV Kerta Jaya.(*) 

 

 

 

Sumber: