Trayek Transjakarta Akan Masuk ke Tangerang Selatan

Trayek Transjakarta Akan Masuk ke Tangerang Selatan

Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan-Tri Budi-

"Jadi diharap tetap masih menggunakan ruas yang sama dengan pengendara umum, kecuali nanti dari pusat ada pelebaran jalan. Disitu ada lahan milik pertamina, Penerbad dan lainnya, ungkapnya.

 

Rencana operasi TJ tergantung kesiapan TJ. Pihaknya saat ini sedang menyiapkan sadministrasinya supaya tidak menyalalhi aturan terkait trayek tersebut.

 

"Saya berharap pemerintah pusat atau provinsi dapat membantu untuk pelebaran jalan. Kalau pelebaran jalan itu yang menjadi kendala dalam dalam pembebesan jalan yang harganya mencapai Rp10 juta per meter," katanya.

 

"Di negara lain satu jalur bisa dilalui untuk kendaraan umum dengan kendaraan semacam TJ juga," tutupnya. (*)

 

Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan.

 

 

Sumber: