BJB OKTOBER 2025

Polsek Pasang Spanduk Imbauan Kamtibmas

Polsek Pasang Spanduk Imbauan Kamtibmas

Personel Polsek Sepatan, Polres Metro Tangerang Kota, Polda Metro Jaya, pasang spanduk imbauan Kamtibmas di sejumlah tempat, Selasa (24/12/2024). -Dokumentasi Polsek Sepatan untuk Tangerang Ekspres-

Lebih lanjut, imbauan kamtibmas tersebut juga mengingatkan masyarakat untuk tidak terprovokasi oleh isu-isu yang dapat memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa.

 

Selain itu, Bhabinkamtibmas secara langsung juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk dapat bersama-sama menciptakan kondisi yang damai dan sejuk pasca Pilkada serentak 2024. (*)

 

 

 

 

 

Sumber: