Pedagang Mengaku Dirugikan Pasca Pembongkaran

MEMBERSIHKAN: Seorang pedagang terlihat membereskan sisa barang dagangan di area bekas lapak yang telah dibongkar di kawasan Stadion Maulana Yusuf, Kota Serang, Minggu (20/7). (ALDI ALPIAN INDRA/TANGERANG EKSPRES)--
Zeka menambahkan bahwa pedagang yang tidak ingin pindah ke tempat yang disiapkan pemerintah, bisa tetap berdagang di sisi GOR Maulana Yusuf dengan catatan menggunakan gerobak, bukan tenda seperti sebelumnya, karena keterbatasan lahan. (ald)
Sumber: