Meski Disegel Polisi, Galian Tanah Desa Gintung Beroperasi Lagi

Meski Disegel Polisi, Galian Tanah Desa Gintung Beroperasi Lagi

Galian tanah di Desa Gintung, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang, beroperasi kembali meski sudah disegel Kepolisian. -Dokumentasi kiriman warga untuk Tangerang Ekspres-

Terpisah, Kepala Desa Gintung Amsuri mengatakan, ia pernah diminta untuk mengizinkan galian tanah dibuka kembali, namun dirinya tidak memberikan izin bahkan melarang.

 

"Kami berharap agar Satpol PP Kabupaten Tangerang, segera turun tangan untuk segera menutupnya sesuai aspirasi warga Gintung," imbuhnya. (*)

Sumber: