Ribuan Emak-Emak Bertekad Menangkan Sachrudin Jadi Wali Kota

Ribuan Emak-Emak Bertekad Menangkan Sachrudin Jadi Wali Kota

Ribuan Emak-emak deklarasi dukung Sachrudin Jadi Wali Kota Terpilih Pilkada 2024. Foto Ahmad Syihabudin Tangerang Ekspres--

Menurutnya, dalam berkehidupan dan berkeluarga jika kaum emak-emak sudah berbicara biasanya semua pasti mengikuti, tanpa terkecuali. 

"Kalau kaum emak-emak sudah bicara, kaum bapak-bapak ngikutin. Kita tidak boleh sepelekan kekuatan suara emak-emak. Mari kita songsong Pilkada Serentak Kota Tangerang 2024 dengan damai dan gembira," tutur Sachrudin. (*)

Sumber: