Pembangunan Akan Dimulai 2026, SDN Pamarican 2 Langganan Banjir

Rabu 12-11-2025,22:22 WIB
Reporter : Aldi Alpian Indra
Editor : Sutanto

Ia menambahkan, perbaikan sekolah ini tidak hanya untuk memperbaiki fasilitas, tetapi juga untuk memberikan rasa aman bagi siswa dan guru yang selama ini terdampak banjir. “Pemerintah hadir untuk me­mas­tikan anak-anak bisa belajar dengan nyaman,” ujarnya.

Melalui keputusan ini, Pem­kot Serang menargetkan pem­­bangunan fisik SDN Pa­ma­rican 2 dimulai perte­ngahan 2026, diharapkan da­pat menjadi solusi per­manen untuk meng­akhiri persoalan banjir yang selama bertahun-tahun mengganggu kegiatan belajar di sekolah tersebut. (ald)

Kategori :

Terpopuler